Sang pemilik
surga
Sendiri ku disini,
Aku merindukan sosok itu,
Sang pemilik surga take lain ibu ku.
Kau selalu menjadi sekolah pertama
untukKu,
Kau selalu mengajarkan ku
Untuk mengenal alam dan keindahan
dunia.
Orang yang selalu mendampingi ku
Disaat aku sedang terluka,
Maupun suka dan duka.
Tanpa kasih dan sayangmu,
Aku tidak akan pernah hidup dan
mengenal dunia ini.
Oleh : Sadiyatus Sholihah
Tidak ada komentar:
Posting Komentar